Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Jenis Teks Persuasi

By Grace Eirin, Rabu, 26 Januari 2022 | 19:15 WIB
Contoh soal dan pembahasan materi teks persuasi. (Dziana Hasanbekava from Pexels)

Bobo.id - Teman-teman, pernahkah kamu mendengar atau membaca kata 'persuasi'? 

Dalam KBBI, persuasi adalah ajakan kepada seseorang dengan cara memberikan alasan dan prospek baik yang meyakinkannya; bujukan halus. 

Maka kita sering menemukan kalimat persuasif di selebaran brosur penawaran produk, iklan, dan sejenisnya. 

Saat ini kita akan membahas mengenai teks persuasi. Yuk, temukan penjelasan lengkapnya dari contoh soal dan pembahasan

1. Apa yang dimaksud dengan teks persuasi? 

Pembahasan: