Jadi, meskipun kuku tidak memiliki saraf, namun kebersihan kuku harus kita jaga, ya.
4. Meningkatkan Gerakan Motorik
Gerakan motorik atau adalah suatu istilah yang digunakan untuk menggambarkan perilaku gerakan yang dilakukan oleh tubuh manusia.
Gerakan motorik tubuh umumnya banyak dibahas di bidang ilmu pengetahuan alam dan bidang olahraga.
Kuku juga berfungsi untuk meningkatkan kemampuan gerak motorik tubuh kita.
Misalnya, untuk menggaruk, membuka sesuatu, atau memisahkan lembaran kertas. Itulah fungsi kuku bagi manusia.
Tonton video ini juga, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.