Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Puisi

By Amirul Nisa, Rabu, 2 Februari 2022 | 17:15 WIB
Contoh soal dan pembahasan tentang puisi lama dan baru. (Pexels/Negative Space)

5. Sebutkan contoh karya puisi lama dan baru!

Pembahasan

- Contoh puisi lama berupa Syair

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Jenis Hewan Berdasarkan Makanannya

Jangan risau dengan cobaan

Jangan bersedih karena kesulitan

Berdoa saja pada Tuhan

Insyaallah Dia kan kabulkan

- Contoh puisi baru karya Joko Pinurbo (1990)

Di Atas Meja

Di atas meja kecil ini

masih tercium harum darahmu

di halaman-halaman buku

Sabda sudah menjadi saya

Saya akan dipecah-pecah

menjadi ribuan kata dan suara

Nah, itu tadi beberapa contoh soal dan pembahasan yang bisa membantu teman-teman memahami tentang puisi lama dan baru.

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.