Ternyata Tidak Boleh Sembarang Dicuci, Ini 5 Cara Cuci dan Rawat Termos Air Panas

By Amirul Nisa, Kamis, 3 Februari 2022 | 18:15 WIB
Cara rawt dan cuci termos air panas agar tidak cepat rusak. (freepik)

Bobo.id - Memiliki termos di rumah cukup membantu saat teman-teman membutuhkan air panas dengan cepat.

Tapi ternyata merawat termos tidak boleh sembarangan agar tidak mudah rusak.

Ada beberapa jenis termon berbeda, tapi pada dasarnya perawatannya sama.

Teman-teman pasti sering menemukan termos besar yang biasa digunakan untuk menyimpan air panas kebutuhan sehari-hari.

Selain itu ada juga termos kecil yang digunakan untuk menyimpan air panas, teh, atau minuman hangat lain.

Termos kecil ini juga bisa dibawa berpergian karena ukurannya yang lebih kecil.

Untuk termos besar yang hanya digunakan untuk air panas, akan lebih mudah dalam perawatannya.

Sedangkan termos kecil, perlu perawatan ekstra karena sering diisi beragam minuman hangat.

Berikut beberapa cara merawat termos air panas agar tidak mudah rusak.

Baca Juga: Jangan Sembarangan Bersihkan dan Bikin Rusak, Ini 3 Cara Membersihkan Termos Berbahan Stainless Steel yang Tepat

1. Cuci dengan Air Hangat

Baik termos besar atau kecil perlu dengan rutin dicuci dengan bersih.