Selain Get Well Soon, Ini 10 Contoh Ucapan Semoga Cepat Sembuh dalam Bahasa Inggris

By Iveta Rahmalia, Rabu, 9 Februari 2022 | 20:30 WIB
Ada berbagai ucapan dalam bahasa Inggris untuk mendoakan kesembuhan orang lain. (freepik)

9. Can't wait to see you smiling again!

Terjemahan: Tidak sabar melihatmu tersenyum lagi!

10. Get better and get back to your amazing self soon.

Terjemahan: Cepat sembuh dan kembali ke dirimu yang hebat.

Contoh Kalimat Semoga Cepat Sembuh dalam Bahasa Inggris

Baca Juga: Contoh Kalimat Bahasa Inggris: Write Greeting Card to Friend

Inilah beberapa contoh percakapan yang bisa kamu gunakan untuk mengucapkan semoga cepat sembuh dalam bahasa Inggris:

A: Hey, are you sick?

Terjemahan: Hai, apakah kamu sakit?

B: Yes, I'm not feeling well.

Terjemahan:  Iya, aku merasa tidak enak badan.

A: Oh, I'm sorry to hear that. I hope you'll feel better soon.