Bisa Jadi Penghias Ruangan dan Penghilang Racun, Ini Cara Tepat Rawat Tanaman Lidah Mertua

By Amirul Nisa, Kamis, 3 Maret 2022 | 16:00 WIB
Cara merawat tanaman lidah mertua dan manfaat yang bisa diperoleh. (KatiaMaglogianni/pixabay)

3. Menyerap Bau dan Radiasi

Selain itu, kelebihan tanaman ini adalah bisa menyerap bau busuk dan radiasi.

Lidah mertua memiliki aroma khas dan bisa menyerap berbagai bau tidak sedap yang ada di udara.

Baca Juga: Jangan Sampai Kekurangan Nutrisi, Ini 3 Jenis Pupuk yang Sering Digunakan untuk Tanaman agar Subur dan Sehat

Karena itu, tanaman ini cocok diletakan di kamar mandi.

Tanaman ini juga bisa menyerap radiasi yang timbul dari barang elektronik, lo.

Jadi tanaman ini juga akan cocok diletakan di ruang tamu atau keluarga.

Nah, itu tadi cara merawat tanaman lidah mertua dan manfaat yang bisa didapatkan.

(Penulis: Abdul Haris Maulana/Amirul Nisa)

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.