Tidur dengan rambut masih basah akan membuat tubuh kita lebih rentan terhadap virus flu.
Sebab, jika tubuh kita terkena udara dingin, sistem pembuluh darah di hidung dan tenggorokan juga akan terpengaruh.
Kondisi ini akan mempengaruhi sel darah putih, di mana sel darah putih akan sedikit lebih lambat untuk melawan infeksi tubuh.
Akibatnya, kekebalan tubuh menjadi menurun sehingga virus flu mudah menyerang tubuh.
Nah, itulah gangguan kesehatan jika kita sering tidur dengan rambut masih basah. Bagi teman-teman yang punya kebiasaan satu ini, hentikah segera, ya. Sebaiknya keringkan rambut atau tunggu rambut hingga benar-benar kering sebelum kita tidur.
Tonton video ini juga, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.