Contoh Soal dan Pembahasan tentang Mengenal Reklame

By Thea Arnaiz, Rabu, 16 Maret 2022 | 07:30 WIB
Contoh soal dan pembahasan tentang reklame. (piqsels)

- Brosur adalah reklame yang dibuat dari lembaran kertas yang dilipat dan dibagikan kepada orang-orang. 

- Poster adalah reklame yang dibuat dari kertas selembar berukuran besar dan ditempel di tempat khusus untuk menempel poster. 

Contoh soal dan pembahasan ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah. 

Sumber: Kreasi Seni Budaya dan Prakarya, SD/MI kelas 6.  

Kuis!

Apa iru reklame menurut KBBI?

Petunjuk: Cek di halaman 1!

Tonton video ini, yuk! 

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.