Bikin Bangga, Indonesia Jadi Salah Satu Produsen Kopi Terbaik! Berikut Daerah Penghasil Kopi Terbaik, Ada Daerahmu?

By Niken Bestari, Sabtu, 19 Maret 2022 | 11:00 WIB
Indonesia menjadi salah satu negara penghasil kopi terbaik! (Pixabay/couleur)

Adapun luas lahan kopi di Aceh justru lebih besar dari Sumatra Utara dan Lampung, yaitu 126.289 hektar.

5. Bengkulu

Bengkulu menduduki perigkat kelima sebagai daerah penghasil kopi terbesar di Indonesia.

Total produksi kopi di Bengkulu selama 2020 mencapai 62.279 ton dengan luas lahan 84.703 hektar.

Teman-teman, itulah lima daerah di Indonesia yang menghasilkan kopi terbaik dan menjadikan Indonesia sebagai salah satu produsen kopi terbaik di seluruh dunia.

Kuis!

Daerah mana yang merupakan penghasil kopi terbanyak kedua di Indonesia?

Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.