Contoh Soal dan Pembahasan Materi Sistem Gerak pada Tumbuhan

By Grace Eirin, Kamis, 31 Maret 2022 | 10:30 WIB
Bunga matahari adalah contoh tumbuhan yang mengalami gerak fototropisme. (Pexels/Rodolpho Zanardo)

Tumbuhan paku, yang disebut juga pteridophyta, merupakan tumbuhan yang berkembang biak dengan spora.

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Lingkungan dan Kehidupan Makhluk Hidup

Spora tersebut berada di kotak spora atau sporangium. Pada saat tertentu, kotak spora ini akan pecah sehingga spora menebar ke luar.

Pecahnya sporangium terjadi akibat pengaruh perubahan kadar air di dalam sel tumbuhan. Inilah mengapa pecahnya sporangium pada tumbuhan paku merupakan contoh gerak higroskopis. 

4. Sebutkan contoh tumbuhan yang mengalami gerak esionom!

Pembahasan: