Beragam Fenomena Langit di Bulan April 2022, Salah Satunya Hujan Meteor Lyrid

By Niken Bestari, Minggu, 3 April 2022 | 18:00 WIB
Fenomena langit di bulan Ramadan 2022. (Pixabay.com)

30 April 2022

Pada tanggal 30 April, akan terjadi fenomena gerhana matahari sebagian. Namun, fenomena ini hanya akan terlihat dari Amerika Selatan bagian selatan, dan sebagian Antartika.

Selain itu, fenomena gerhana matahari ini akan terlihat di wilayah di atas Samudra Pasifik dan Atlantik.

Itulah bergam fenomena langit di bulan April 2022.

Walau tidak semuanya bisa teramati di Indonesia, teman-teman bisa mengamati sebagian fenomena langit yang terjadi saat berbuka puasa dan sahur.

Kuis!

Pada tanggal berapa Bulan Purnama akan terjadi di bulan April 2022?

Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.