Karena, lumpia biasanya dijadikan makanan pembuka atau takjil sebelum teman-teman menyantap menu hidangan utama berbuka puasa.
Banyak orang menjual gorengan ini di pinggir jalan, tapi daripada membelinya di luar, lebih baik kita membuatnya sendiri di rumah.
Membuat lumpia juga mudah, bahkan isinya bisa disesuaikan dengan selera kita.
Kulit lumpianya sendiri, dapat kita beli di pasar atau membuatnya sendiri menggunakan campuran tepung dan telur.Lalu, bagaimana caranya kalau kita ingin membuat lumpia yang isiannya tahu, ya? Untuk mengetahuinya, teman-teman bisa menyimak resepnya berikut ini.
3. Jangan Dianggap Sepele! 5 Kebiasaan Ini Ternyata Bisa Ganggu Kinerja Otak, Masih Sering Lakukan?
Kinerja otak sangat dipengaruhi oleh apa yang kita lakukan setiap hari.
Sering kali kebiasaan yang kita melakukan sesuatu yang tanpa kita sadari bisa merusak jaringan otak, lo.
Penasaran kebiasaan apa saja yang bisa mengurangi kinerja otak? Penjelasan selengkapnya bisa teman-teman baca di sini.
4. Sering Disebut saat Bulan Ramadan, Ternyata Ini Asal-usul Kata 'Ngabuburit'
Teman-teman pasti akan sering mendengar kata ngabuburit diucapkan selama bulan Ramadan.
Ngabuburit diartikan sebagai kegiatan yang dilakukan sebelum berbuka puasa.