Mengenal Berbagai Jenis Sifat dan Cirinya, Materi Kelas 3 SD Tema 7

By Amirul Nisa, Jumat, 8 April 2022 | 07:00 WIB
Mengenal berbagai sifat manusia beserta ciri-cirinya. (freepik)

Bobo.id - Setiap orang pasti memiliki beberapa sifat sekaligus dan bisa berbeda satu dengan lainnya.

Pada materi kelas 3 SD tema 7, teman-teman akan belajar tentang perbedaan sifat yang dimiliki setiap orang.

Sifat manusia ini bisa berbeda-beda karena merupakan konsep yang menunjukan karakteristik mendasar yang dimiliki secara alami.

Karakteristik mendasar bisa berupa cara berpikir, merasakan atas suatu peristiwa, hingga cara bertindak.

Dari semua jenis sifat, sifat manusia dikelompokan menjadi dua, yaitu positif dan negatif.

Pengelompokan ini dilakukan berdasarkan dampak yang dihasilkan dari sifat tersebut.

Untuk mempelajari sifat, teman-teman bisa mengamati semua orang yang ada di ruang kelas atau lingkungan tempat tingal.

Dengan mengamati, teman-teman bisa mengetahui karakteristik sebuah sifat tertentu.

Berikut akan dijelaskan beberapa jenis sifat manusia baik positif dan negatif.

Baca Juga: Mengenal Alat Komunikasi dari Teks 'Alat Komunikasi Tradisional dan Modern', Materi Kelas 3 SD Tema 7

Bergam Sifat Manusia dan Cirinya

1. Bijaksana