Banyak yang Sepelekan, Padahal Baju Baru Harus Dicuci Dulu! Ini 3 Alasannya

By Thea Arnaiz, Selasa, 12 April 2022 | 18:00 WIB
Inilah kenapa baju baru harus dicuci dan jangan langsung dipakai. (Foto oleh Maryia Plashchynskaya dari Pexels)

Baju bekas yang teman-teman beli juga harus dicuci sampai bersih sebelum kita pakai.

Sehingga, tidak ada bibit penyakit yang menempel dan menginfeksi tubuh kita.

Meskipun pakaian bekasnya terlihat bersih dan sudah dicuci oleh penjual, lebih baik tetap dicuci lagi di rumah.

Teman-teman juga bisa menambahkan pewangi untuk mengurangi bau pakaian bekas atau cairan disinfektan agar bakteri, virus, dan serangga yang bersembunyi pada serat kain dapat terbunuh. 

Nah, itulah alasan kenapa teman-teman harus mencuci baju baru. Meskipun kelihatannya tidak kotor, bisa saja ada bibit penyakit atau zat kimia yang membahayakan tubuh. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 4, Bagaimana Kegiatan Ekonomi dalam Proses Pembuatan Baju?

Tonton video ini, yuk! 

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.