Cari Jawaban Materi Kelas 3 SD Tema 7, Cari Kosakata Baru pada Teks 'Perjalanan dengan Kereta"!

By Amirul Nisa, Kamis, 14 April 2022 | 08:30 WIB
Membaca bisa membantu menambah kosakata. (Freepik/pch.vector)

Stasiun kereta merupakan tempat kereta api berhenti secara teratur untuk menaik dan turunkan penumpang atau membongkar muatan barang yang dibawa.

- Tiket

Kartu atau slip kerta yang digunakan untuk memasuki suatu lokasi atau kendaraan tertentu.

- Peron

Peron merupakan pelataran yang ada di stasiun kereta api, yang menjadi tempat penumpang menunggu, naik, dan turun dari kereta api.

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 3 SD Tema 7, Tuliskan Kembali Isi Cerita 'Berlibur di Rumah Paman' dari Setiap Paragraf!

- Gerbong

Gerbong merupakan bagian dari kereta api yang digunakan sebagai pengangkut barang atau penumpang.

- Rel kereta api

Rel kereta api merupakan logam batang yang digunakan untuk landasan kereta api berjalan.

Nah, itu tadi beberapa kosakata yang ada pada teks serta manfaat memiliki banyak kosakata.

Kuis!

Bagaimana cara menambah kosakata?

Petunjuk: Cek di halaman 1!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.