Hati-Hati, Gigitan 3 Jenis Nyamuk Ini Paling Berbahaya, Ada yang Bisa Sebabkan Radang Otak!

By Amirul Nisa, Minggu, 17 April 2022 | 11:00 WIB
Mengenal tiga jenis nyamuk yang paling berbahaya. (pexels)

Selain itu tubuh nyamuk ini memiliki warna cokelat gelap kehitaman.

Jenis nyamuk ini memang hanya hidup dalam beberapa minggu saja, namun satu ekor induk nyamuk bisa bertelur hingga ribuan telur selama hidupnya.

3. Nyamuk Culex

Lalu ada juga nyamuk Culex yang bisa menyebabkan seseorang mengalami penyakit Japanese Encephalitis (JE) dan filariasis.

Virus JE yang dibawa nyamuk Culex bisa menyebabkan penyakit radang otak.

Baca Juga: Bisa Jadi Penyebar Penyakit Berbahaya, Kenali 3 Jenis Nyamuk yang Hidup di Sekitar Rumah

Sedangkan filariasis merupakan penyakit kaki gajah yang sering menyerang daerah tropis.

Untuk mengenali nyamuk ini, ciri fisik dari hewan ini adalah memiliki panjang empat sampai delapan milimeter dengan sayap yang bisa terbang lama.

Nyamuk Culex akan menunjukan kehadirannya dengan suara mendenging yang khas.

Memiliki siklus yang singkat hanya 10 sampai 14 hari, namun nyamuk ini bisa berkembang biak di semua jenis air dari air bersih hingga yang tercemar.

Nah, itu tadi pejelasan tentang tiga jenis nyamuk yang terkenal sebagai penyebab penyakit berbahaya.

Tonton video ini, yuk! 

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.