Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI, Apa Saja Hak dan Kewajiban Pelajar di Kantin Sekolah?

By Thea Arnaiz, Kamis, 21 April 2022 | 07:00 WIB
Kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI tema bumiku, apa saja hak dan kewajiban pelajar di kantin sekolah. (Foto oleh Yan Krukov dari Pexels)

Bobo.id - Pada pelajaran tematik kelas 6 SD/MI tema Bumiku, subtema 1, perbedaan waktu dan pengaruhnya, tepatnya halaman 24, materinya adalah hak dan kewajiban.

Sebelum menemukan kunci jawabannya, teman-teman dapat menyimak materinya secara singkat terlebih dahulu.

Setiap warga negara termasuk pelajar pasti mempunyai hak yang bisa diterima dan kewajiban yang harus dilaksanakan.

Salah satu kewajiban yang penting dilakukan adalah menjaga kelestarian lingkungan agar bersih dan lingkungan jadi sehat.

Selain itu, seorang pelajar juga mempunyai beberapa kewajiban, seperti belajar dengan sungguh-sungguh, mengikuti upacara bendera, dan mematuhi peraturan sekolah.

Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai materi ini, teman-teman bisa mengerjakan soal-soalnya berikut ini. Yuk, baca dengan saksama! 

Kerjakan soal-soal berikut. 

1. Jelaskan hak dan kewajiban kita di kantin sekolah dan taman kota. 

Jawaban: 

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Perkembangan dan Perubahan Budaya

- Kantin sekolah 

Hak: mendapatkan makanan yang sehat, bergizi, dan bersih.