Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Seni Pertunjukan Wayang

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 20 April 2022 | 20:10 WIB
Contoh soal dan pembahasan tentang seni pertunjukkan wayang. (PIXABAY/Vladvictoria)

Bobo.id - Seni pertunjukan adalah karya seni yang melibatkan aksi individu atau kelompok di tempat dan waktu tertentu. 

Ada banyak jenis seni pertunjukan di Indonesia. Salah satu seni pertunjukan tradisional di Indonesia yang populer adalah wayang

Melalui contoh soal ini, teman-teman akan belajar tentang seni pertunjukan wayang. 

Pada contoh soal ini, akan diikuti dengan pembahasan yang lengkap dan mudah dipahami.

Yuk, simak contoh soal dan pembahasan lengkap tentang seni rupa tiga dimensi ini!

1. Apa yang dimaksud dengan wayang?

Pembahasan