Industri Kecil: Pengertian, Jenis, dan Contohnya, Materi Kelas 5 SD Tema 9

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 21 April 2022 | 17:45 WIB
Macam-macam usaha kecil. (PIXABAY/michael_schueller)

- Proses teknologi yang digunakan sederhana.

2. Industri Kecil Modern

- Dilibatkan dalam sistem produksi besar dan menengah dengan sistem pemasaran domestik dan ekspor.

- Menggunakan teknologi proses madya.

- Menggunakan mesin khusus dan alat perlengkapan lainnya. 

Baca Juga: 7 Fakta Keunikan Rumah Betang Uluk Palin Suku Dayak, Materi Kelas 5 SD Tema 8

Contoh-contoh Industri Kecil

- Industri kerajinan tanah liat

- Industri kerajinan kayu

- Industri pembuatan kue dan snack

- Industri kerajinan rotan

- Industri pembuatan tempe dan tahu

Nah, itulah informasi terkait pengertian dan contoh-contoh industri kecil. Semoga bisa menambah pengetahuan teman-teman, ya. 

Kuis!

Berapakah jumlah tenaga kerja yang dibutuhkan industri kecil?

Petunjuk: cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.