Contoh Soal dan Pembahasan Materi Pasar Tradisional dan Modern

By Grace Eirin, Jumat, 22 April 2022 | 11:00 WIB
Contoh soal dan pembahasan materi pasar tradisional dan modern. (Alex Hudson/Unsplash)

Di pasar tradisional, kita bisa menemukan beragam jenis kebutuhan pangan dan sandang dengan harga yang murah. 

Bahkan bahan pangan dari pasar tradisional juga biasanya didistribusikan langsung dari petani atau peternak, sehingga kualitasnya terjaga. 

Jika mencari kebutuhan yang diproduksi secara lokal dengan kualitas baik dan harga murah, pasar tradisional adalah tempatnya. 

Sedangkan di pasar modern, biasanya menjual kebutuhan pangan dan sandang yang berasal dari luar negeri, atau produk impor. 

Kualitas produk yang dijual di pasar modern sama baiknya dengan pasar tradisional, namun harganya lebih mahal. 

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Perkembang Biakan Secara Vivipar dan Ovipar

2. Apa perbedaan antara pasar tradisional dan pasar modern berdasarkan pelaku usahanya?

Pembahasan: