Bobo.id - Teman-teman, tahukah kamu apa fungsi duri pada tumbuhan kaktus?
Setiap makhluk hidup memiliki bagian tubuh yang berfungsi melindungi dan bertahan hidup. Ini juga termasuk jenis adaptasi makhluk hidup, lo.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, adaptasi adalah perubahan diri makhluk hidup agar sesuai atau dapat bertahan dalam kondisi lingkungannya.
Pada tumbuhan, terdapat beberapa jenis bentuk adaptasi, yaitu adaptasi morfologi, fisiologi, dan tingkah laku.
Saat ini kita akan belajar tentang adaptasi morfologi tumbuhan dari contoh soal dan pembahasan berikut.
1. Apa yang dimaksud dengan adaptasi morfologi tumbuhan?
Pembahasan: