Dalam kasus yang lebih buruk, kabel ekstensi mungkin terlalu panas jika terus menerus memberi daya pada banyak peralatan sekaligus.
Dengan demikian, dapat mendatangkan risiko kebakaran rumah.
Meski tidak mencabut kabel sepenuhnya, setidaknya mencabut steker untuk peralatan appaun yang tidak diperlukan.
Baca Juga: Baru Tahu, 5 Jenis Buah dan Sayuran Ini Ternyata Tak Bisa Disimpan ke dalam Kulkas
7. Kipas Angin
Saat malam, kipas angin mungkin menjadi pilihan sebagian orang untuk menemani tidur.
Padahal, tidur dengan menggunakan kipas angin tidak baik untuk kesehatan, lo.
Dampak yang paling fatal ialah seseorang bisa mengalami kekurangan oksigen karena pasokan oksigen yang seharusnya didapatkan langsung, menjadi terhambat karena putaran angin dari kipas angin.
Kipas angin pun sebaiknya ikut menjadi peralatan elektronik yang harus dicabut saat malam hari.
Nah, itulah tujuh peralatan elektronik yang bisa teman-teman cabut untuk bisa menghindari risiko kebakaran dan bisa menghemat listrik.
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.