Bobo.id - Teman-teman sebaiknya waspada dengan kenaikan kasus hepatitis akut misterius yang menyerang anak-anak.
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan bahwa kasus hepatitis yang menyerang usia anak-anak melonjak menjadi 228 kasus di seluruh dunia.
Bahkan, lonjakan kasus hepatitis akut misterius itu sudah meluas ke berbagai negara di dunia.
Dilaporkan dari Kompas, pada tanggal 1 Mei, setidaknya ada 228 kasus hepatitis akun misterius yang dilaporkan ke WHO dari berbagai negara.
Hingga kini, tercatat ada tambahan sekitar 50 kasus hepatitis akut misterius yang sedang diselidiki.
Nah, karena kasusnya yang terus melonjak, kasus hepatitis akut kesehatan di seluruh dunia saat ini sedang diselidiki.
Terutama ketika kasus hepatitis akus misterius ini sudah menelan korban jiwa.
Gejala hepatitis akus misterus pada anak adalah:
- Demam
Baca Juga: Jangan Sampai Lengah, Ini Cara Mencegah Penularan Hepatitis Akut Misterius yang Menyerang Anak-Anak
- Kelelahan
- Kehilangan nafsu makan