Sudah Kembali Aktif Upacara Hari Senin, Ini Cara Mencuci dan Hilangkan Bau Keringat pada Topi Sekolah

By Amirul Nisa, Senin, 23 Mei 2022 | 19:20 WIB
Cara mencuci dan hilangkan bau keringat dari topi sekolah. (Creative Commons/Tayuya Karin)

Caranya cukup gulung handuk kering menjadi bola, lalu masukan ke dalam topi.

Biarkan selama beberapa menit agar sebagian besar air terserap ke handuk dan bentuk topi tidak rusak.

Setelah itu jemur topi dengan cara mengangin-anginkan di tempat yang teduh.

Menjemur di bawah matahari langsung bisa membuat warna topi jadi pudar dan bentuknya rusak.

Teman-teman bisa juga meletakannya di dekat jendela agar topi terkena angin luar yang masuk ke dalam rumah.

Nah, itu tadi cara mencuci topi sekolah agar bau keringat dan debu hilang.

(Foto: Creative Commons/Tayuya Karin)

Kuis!
Selain detergen apa sabun cuci yang bisa digunakan mencuci topi?
Petunjuk: Cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.