Menurut keterangan WHO, penyakit cacar monyet disebabkan oleh virus cacar monyet, anggota genus Orthopoxvirus dalam famili Poxviridae.
Cacar monyet adalah jenis penyakit zoonosis yang dapat ditularkan hewan ke manusia, yang terjadi umumnya di daerah hutan hujan tropis Afrika tengah dan wilayah barat.
Ada dua jenis virus utama penyebab cacar monyet, yakni yang berasal dari Afrika barat dan Afrika tengah.
Meski banyak ahli yang mengatakan cacar monyet tidak akan menjadi pandemi baru, kita harus tetap berhati-hati, ya, teman-teman.
Selalu jaga kesehatan dan pola makan yang bisa meningkatkan sistem imun tubuh kita!
Baca Lagi |
1. Menjadi Tantangan Berat Dunia di halaman 2. |
Tonton video ini juga, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.