Bobo.id - Ada beragam cara menikmati akhir pekan, salah satunya dengan menyiapkan camilan untuk keluarga.
Apakah kamu telah menentukan menu atau camilan untuk akhir pekan? Tidak ada salahnya kita mencoba kue tradisional asli Indonesia.
Bobo akan merekomendasikanmu misro, makanan khas Bandung, Jawa Barat yang terbuat dari Singkong.
Tahukah kamu, nama misro ternyata merupakan singkatan dari dua kata, yaitu "amis di jero" dari bahasa sunda yang memiliki arti manis di dalam.
Biasanya, misro dibuat dengan isian gula merah, yang kemudian digoreng hingga kecokelatan.
Nah, dengan menambahkan pisang dan kacang, kamu bisa menikmati manisnya misro dengan cita rasa yang unik.
Berani coba? Yuk, simak resep selengkapnya di sini!
Resep Misro Isi Pisang Kacang
Bahan Kulit
Baca Juga: Menu Sedap untuk Makan Malam, Ini Resep Fuyunghai Kentang yang Bikin Ketagihan
250 gram singkong parut
75 gram kelapa parut kasar