BERITA POPULER: Penyebab Kucing Kabur dari Rumah hingga Waktu Tepat Mandikan Anak Kucing

By Iveta Rahmalia, Senin, 30 Mei 2022 | 10:00 WIB
Ada beberapa hal yang bisa membuat kucing kabur dari rumah. (Pxhere)

Ketika berenang di sungai, usahakan memilih berenang di sungai dengan arus yang relatif tenang.

Baca Juga: Cara Melakukan Gerakan Dasar Mengambang, Materi Kelas 3 SD Tema 7

5. Ingin Hewan Peliharaan Selalu Bersih, Kapan Waktu yang Tepat Memandikan Anak Kucing?

Saat melihat kucing memiliki tubuh yang kotor, teman-teman pasti merasa perlu memandikannya.

Dengan begitu kucing tidak akan mengotori isi rumah dengan badannya yang kotor.

Meski begitu tidak semua kucing bisa langsung dimandikan agar mendapatkan bulu yang bersih.

Untuk kucing dewasa, teman-teman mungkin bisa langsung memandikannya dengan rutin.

Tapi pada kucing yang baru lahir atau anak kucing, sebaiknya tidak langsung dimandikan.

Untuk kucing yang baru lahir, teman-teman memang tidak perlu memandikannya walau tubuhnya terlihat kotor, karena induknya sendiri yang akan membersihkannya.

Selain itu, anak kucing yang baru beberapa hari atau minggu lahir juga baiknya tidak dimandikan.

Kapan Anak Kucing Boleh Dimandikan?

Anak kucing sudah boleh dimandikan mulai dari usia dua bulan atau delapan minggu.

Baca lengkapnya di sini: LINK.

Nah, itulah berita populer di Bobo.id tanggal 29 Mei 2022. Teman-teman sudah baca yang mana? 

Baca Juga: 5 Tips Merawat Bulu Kucing yang Lebat, Bisa Cegah Rontok hingga Kutu

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.