Ini dimungkinkan karena waktunya bersamaan dengan saat kedua lengan menekan air ke bawah dan mendorong air ke dalam.
Ketika tangan sudah sampai di bawah dagu dan akan diluruskan ke depan secara perlahan, kepala bisa diturunkan dan udara dihembuskan di dalam air.
Teknik pengeluaran napas pada renang gaya dada ini dilakukan bersamaan dengan tangan membuka ke samping.
4. Sebutkan gerak dasar dalam renang gaya dada!
Pembahasan
Baca Juga: Macam-Macam Peralatan Penting saat Olahraga Renang, Materi PJOK Kelas 5 Semester 2
- Gerakan meluncur
- Gerakan tungkai kaki
- Gerakan lengan
- Posisi tubuh
- Pernapasan
5. Bagaimana gerakan penutup dalam renang gaya dada?