Biasa Digunakan untuk Menyedapkan Masakan Jepang, Apa Itu Pasta Miso?

By Thea Arnaiz, Rabu, 8 Juni 2022 | 16:00 WIB
Miso terbuat dari fermentasi kacang kedelai yang sudah dihaluskan, hampir mirip dengan bumbu doenjang khas Korea. (pxhere)

Jadi, lebih cocok jika teman-teman campurkan ke dalam masakan yang menggunakan banyak sayuran. 

4. Awase Miso 

Terakhir ada awase miso, yaitu campuran miso kedelai dan miso putih yang biasanya dijadikan bumbu serbaguna dalam masakan Jepang. 

Rasa Miso 

Bagi teman-teman yang belum pernah mencoba miso, pasti bertanya-tanya. Sebenarnya rasa miso itu seperti apa, ya?

Baca Juga: Contoh Soal World's Holiday: St. Anthony Day, Chusok, Rakhi, New Year's Eve, dan Setsubun

Ternyata, miso mempunyai rasa yang cenderung asin dan gurih yang cukup tajam.

Tapi, beberapa miso juga mempunyai rasa yang cenderung manis. Selain itu, teksturnya selembut mentega dan seperti selai kacang. 

Manfaat Miso 

Meskipun bumbu penyedap makanan, tetapi bukan berarti miso tidak membawa manfaat lainnya, lo.

Karena hasil fermentasi, tentu miso mengandung sejumlah nutrisi yang dapat membantu kesehatan tubuh, seperti. 

- Melancarkan sistem pencernaan.