Contoh Benda yang Mengalami Perubahan Energi Listrik, Materi IPA Kelas 4 SD

By Grace Eirin, Jumat, 10 Juni 2022 | 07:30 WIB
Contoh benda yang mengalami perubahan listrik. (Tassana Thaveeteeratham/pexels)

- Pengaduk adonan (mixer),

- Mesin jahit listrik, dan

- Mesin cuci. 

3. Energi Bunyi

Energi bunyi adalah energi yang dihasilkan oleh benda yang bergetar atau mengeluarkan suara.

Baca Juga: Contoh Soal UKK Pelajaran Bahasa Indonesia Materi Kelas 4 SD, Beserta Kunci Jawaban

Contoh benda yang mengalami perubahan energi listrik menjadi energi bunyi, antara lain sebagai berikut. 

- Radio, 

- Speaker,

- Televisi,

- Bel rumah. 

4. Energi Cahaya