Cara Lakukan Pemanasan Sebelum Olahraga dan Manfaatnya, Materi PJOK Kelas 5 Semester 2

By Niken Bestari, Kamis, 9 Juni 2022 | 19:00 WIB
Cara melakukan pemanasan sebelum olahraga dan manfaatnya. (Pixabay)

- Gerak-gerakkan badanmu ke bawah selama 8 hitungan.

Manfaat Pemanasan Sebelum Olahraga

Kita diharuskan melakukan pemanasan sebelum olahraga karena pemanasan memiliki manfaat. Manfaat pemanasan olahraga yang paling penting adalah mencegah cedera.

Otot tubuh dalam keadaan normal cenderung kaku, teman-teman.

Nah, pemanasan ini dapat meningkatkan aliran darah ke otot dan meningkatkan suhu sehingga otot jadi lebih lentur. Manfaat pemanasan adalah membuat kita tidak mudah merasa kram, dapat berolahraga dengan optimal, dan mencegah cedera.

Sumber: Buku 'Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan' Kelas 5 SD/MI Kurikulum 2013

----

Kuis!

Sebutkan cara pemanasan otot bahu!

Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.