Cara Membuat Rumah di Games Minecraft, Beserta Tips Mudahnya

By Grace Eirin, Sabtu, 18 Juni 2022 | 16:00 WIB
Mulai dari mempersiapkan lokasi hingga memberikan pelengkap, begini cara membuat rumah di games Minecraft. (Mika Baumeister/Unsplash)

Singkirkan blok 10 x 10 dari area tempat yang ingin membangun rumah dengan menggunakan sekop. 

Buat lantai rumah dengan memotong 25 blok kayu dan mengubahnya menjadi total 100 papan kayu.

8. Buat Dinding

Cara membuat dinding adalah dengan menaruh dinding setinggi satu blok mengelilingi pinggiran luar fondasi, melompat ke atas dinding, dan mengulanginya sampai dinding setinggi 4 blok.

Jangan lupa sisakan 2 x 1 blok sebagai pintu. Kemudian letakkan obor terlebih dahulu sehingga tidak gelap gulita di dalam rumah.

9. Pasang Atap

Cara memasang atap yaitu berdirilah bagian teratas dinding, lalu letakkan blok-blok atap mengarah ke dalam rumah.

Kemudian siapkan tiga pintu dengan meletakkan enam blok papan kayu di dua kolom pertama meja rakit. Untuk dapat memasang pintu, di dinding harus ada celah setinggi 2 blok dan selebar satu blok.

Langkah terakhir dalam proses membuat rumah adalah dengan meletakkan tempat tidur ke dalam rumah dengan memakai alat atau tinju, lalu sentuh untuk menyimpannya ke inventaris.

----

Kuis!

Mengapa kita harus menyiapkan meja rakit saat membuat rumah di Minecraft?

Petunjuk: Cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.