PPDB SMP Tangerang Dibuka Hari Ini, Ini Jadwal dan Cara Cek Pengumuman

By Sarah Nafisah, Senin, 27 Juni 2022 | 14:45 WIB

- Pilih menu 'Hasil Seleksi'

- Pilih jenjang pendidikan yang didaftarkan (SD, SMP, atau SMA/SMK).

- Klik jalur seleksi yang diikuti, kemudian pilih nama sekolah yang sudah didaftarkan.

- Jika sudah, maka laman website akan otomatis menampilkan nama peserta.

Baca Juga: Link Pendaftaran PPDB SMP-SMA Jakarta 2022 Jalur Zonasi, Simak Persyaratan dan Jadwalnya

- Cari namamu di daftar peserta.

2. Cara Cek Via Aplikasi SIAP PPDB

- Buka play store atau app store di handphone-mu.

- Unduh aplikasi SIAP PPBD.

- Jika sudah terunduh, buka aplikasi dan pilih menu 'Cari Siswa PPDB'.

- Kemudian masukkan nomor pendaftaran pada kolom pencarian. Kalau sudah pilih 'Cari'.

- Nanti akan muncul laman Detail Siswa yang isinya nama, nomor pendaftaran, wilayah, pilihan sekolah diterima, dan urutan.

- Kemudian jika kita klik menu 'Lihat Detail', kita bisa melihat data-data calon peserta didik yang bersangkutan.

(Penulis: Muhammad Naufal, Sarah Nafisah)

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.