Kelompok Hewan Ikan atau Pisces: Ciri-Ciri dan Klasifikasi Lengkapnya

By Niken Bestari, Selasa, 12 Juli 2022 | 16:45 WIB
Ikan pari termasuk dalam kelompok hewan ikan. Ketahui ciri-ciri dan klasifikasi Pisces, yuk! (PIXABAY)

Kelompok hewan ikan Chondrichthyes mempunyai sirip berpasangan, lubang hidung berpasangan, sisik, jantung beruang dua, dan rangka yang terdiri atas tulang rawan bukan tulang sejati.

Contoh kelompok hewan ikan Chondrichthyes adalah hiu putih (Carcharodon carcharias) dan ikan pari manta (Manta birostris).

3. Osteochthyes

Osteochthyes adalah kelompok hewan ikan ikan bertulang keras.

Mulut Osteochthyes memiliki rahang, memiliki sisik bertipe ganoid, sikloid, atau stenoid yang semuanya berasal dari mesodermal.

Hiu termasuk dalam kelompok hewan ikan bertulang rawan. (PIXABAY)

Osteochthyes bernafas dengan insang yang ditutupi oleh operkulum (penutup insang).

Contoh kelompok ikan Osteochthyes adalah kuda laut (Hippocampus sp.), salmon (Oncorhynchus sp.), sarden (Sardinops caerulea), dan ikan paru (Noeceratodus sp.)

Teman-teman, itulah ciri-ciri dan klasifikasi Kelas Pisces berdasarkan perbedaan tulangnya.

----

Kuis!

Apa ciri-ciri Agnatha?

Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.