7 Cara dan Sikap Hidup Masyarakat Modern, Materi Kelas 6 SD/MI

By Thea Arnaiz, Kamis, 14 Juli 2022 | 12:00 WIB
Kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI, apa saja sikap dan cara hidup masyarakat modern. (Foto oleh Shinobu/pexels)

Masyarakat modern mulai memikirkan masa depan agar kehidupan semakin mudah.

Oleh karena itu, masyarakat modern akan mengusahakan teknologi dan pembangunan kota terus diperbaiki untuk masa depan. 

7. Hubungan sosial karena pekerjaan 

Umumnya hubungan sosial pada masyarakat modern terjadi karena adanya pekerjaan. Jika hubungan pekerjaannya selesai, maka hubungan sosialnya juga terputus. 

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 3 SD Tema 1, Apakah Tumbuhan Juga Bergerak?

Sumber: Buku Siswa Kelas 6 SD/MI Tema Bumiku, Kurikulum 2013 Revisi, Penerbit Masmedia.

--- 

Kuis!
Apa kegunaan teknologi pada masyarakat modern?
Petunjuk: Cek halaman 1!

Tonton video ini, yuk! 

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.