Mengapa Kita Sering Melupakan Hal yang Ingin Kita Bicarakan? Ini Penjelasannya

By Niken Bestari, Minggu, 24 Juli 2022 | 12:30 WIB
Kenapa kita suka lupa mau ngomong apa saat pembicaraan kita disela? (Pixabay )

Jadi, jika saat kita sedang melakukan sesuatu, kemudian ada gangguan, maka otak kita akan teralihkan.

Itulah sebabnya, saat pembicaraan kita dipotong atau disela, otak kita akan melupakan hal yang kita bahas sebelumnya.

Cara Mencegah Doorway Effect

Saat mengalami fenomena doorway effect, teman-teman tidak perlu khawatir.

Bagaimana cara mencegah doorway effect ketika kita bicara?

Intip 2 tipsnya berikut ini.

1. Mencatat bahan pembicaraan.

Hal ini akan berguna jika teman-teman berbicara di depan orang banyak.

2. Minta diingatkan orang lain

Saat lupa ingin bicara apa, kita juga bisa meminta tolong orang lain untuk mengingatkan kita.

----

Kuis!

Apa yang dimaksud doorway effect?

Petunjuk: Cek halaman 1.

----

Jangan lupa tonton video ini juga, ya!

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.