Dasar Negara Dirumuskan oleh 3 Tokoh Nasional, Apa Isinya?

By Sarah Nafisah, Senin, 25 Juli 2022 | 17:10 WIB
Apa isi rumusan dasar negara yang diusulkan oleh 3 tokoh nasional? (@summerglow via Canva.com)

Sebagai warga negara kita juga harus menunjukkan sikap menghargai nilai-nilai Pancasila dalam berbagai aspek kehidupan.

Salah satu sikap menghargai nilai-nilai Pancasila adalah dengan mempertahankan Pancasila.

Mempertahankan Pancasila artinya kita harus melaksanakan dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

Mempertahankan Pancasila berarti kita tidak mengubah, menghapus, dan mengganti dasar negara Pancasila dengan dasar negara lain.

(Sumber: Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan / Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, tahun 2017).

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.