3 Cara Membuat Kucing Tidur di Kandang, Wajib Perhatikan Penempatan Kandang

By Sarah Nafisah, Senin, 25 Juli 2022 | 17:45 WIB
Bagaimana cara membuat kucing tidur di kandang? (Pew Nguyen via Pexels)

Apabila kucingmu suka tidur di tempat yang tinggi, gunakan kandang bertingkat sehingga ia bisa tidur di bagian tertinggi di dalam kandang.

3. Pilih dan Atur Kandang yang Tepat

Perlu diingat, kucing membutuhkan ruang untuk mereka bergerak. Karena itu, pastikan ukuran kandang kucing tidak sempit atau terlalu pas.

Kandang kucing harus luas dan tinggi agar kucing bisa bergerak saat berada di dalamnya.

Gunakan juga alas tidur kucing di dalam kandang yang empuk dan nyaman agar ia betah untuk tidur di kandang.

Nah, itulah tadi tiga cara membuat kucing tidur di kandang. Perlu diingat, untuk membuat mereka terbiasa tidur di kadang membutuhkan beberapa waktu, ya.

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.