Mengapa Ada Hari Kucing Sedunia? Ini Asal Mulanya

By Iveta Rahmalia, Senin, 8 Agustus 2022 | 12:05 WIB
Bagaimana asal mula dirayakannya Hari Kucing Sedunia? (Pxhere)

Ada banyak kucing liar yang membutuhkan makanan. Karena itu, bawalah dry food yang kamu punya di rumah, lalu berikan ke kucing-kucing liar di sekitar rumahmu.

Kegiatan ini biasanya dinamai sebagai street feeding. Namun, tetap jaga kebersihan di sekitar lingkungan, ya.

Berikanlah dry food sedikit dulu, kalau mereka mau makan, barulah kita tambah lagi. Jangan sampai kita meninggalkan sampah di lingkungan.  

Nah, itulah asal mula Hari Kucing Sedunia dan cara merayakannya. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Perlu Perawatan Khusus, Ini Cara Rawat Ras Kucing Abu-Abu Berbulu Panjang

----

Kuis!

Siapa yang pertama kali membuat perayaan Hari Kucing Sedunia?

Petunjuk: cek di halaman 2!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.