Selamat Hari Kucing Sedunia! Ini 8 Tanda Kucing Peliharaan Menyayangi Pemiliknya

By Sarah Nafisah, Senin, 8 Agustus 2022 | 13:45 WIB
Cari tahu tanda-tanda kucing menyayangi pemiliknya. (Photo by Engin Akyurt via Pexels)

6. Menunjukkan Bagian Perutnya

Ini adalah tanda tingkat lanjut dari keterikatan yang dirasakan oleh kucing terhadap kita, lo.

Dengan menunjukkan perutnya kepada kita itu tandanya ia mempercayai kita sepenuhnya.

7. Mendekatkan Wajahnya ke Tubuh Kita

Jika kucing menempelkan kepalanya ke tubuh kita atau menempelkan dahinya ke leher, dahi, atau kaki kita, tandanya ia ingin menunjukkan bahwa kita adalah seseorang yang dekat dengannya, lo.

Baca Juga: Punya Bulu Panjang dan Lebat, Ini 5 Alasan Kucing Persia Populer dan Banyak Dipelihara

8. Mengikuti Terus-menerus

Beginilah cara kucing mengekspresikan keinginan mereka untuk menghabiskan waktu bersama kita.

Jika kucing mengikuti kita, itu berarti dia menginginkan kita untuk menemaninya. Lucu, ya!

Link Twibbon untuk Merayakan Hari Kucing Sedunia

1. Link Twibbon Hari Kucing Sedunia 1

2. Link Twibbon Hari Kucing Sedunia 2