Contoh Soal dan Pembahasan Materi Imperialisme dan Kolonialisme

By Grace Eirin, Selasa, 9 Agustus 2022 | 10:00 WIB
Masuknya bangsa barat ke Nusantara merupakan tujuan imperialisme dan kolonialisme. (ArtHouse Studio/Pexels)

- Imperialisme memiliki target utama yaitu menguasai penduduk, sedangkan kolonialisme memiliki target utama menguasai bidang perdagangan. 

- Tujuan imperialisme yaitu menciptakan kerajaan atau sistem pemerintah dan memperluas daerah kekuasaannya.

Sedangkan tujuan kolonialisme yaitu mengeksploitasi sumber daya negara (alam dan manusia) untuk kepentingan negara penakluk.

----

Kuis!

Imperialisme yang berkembang pada masa sebelum Revolusi Industri disebut?

Petunjuk: Cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.