Ternyata Mudah, Ini 6 Cara Merawat Termos agar Air di Dalamnya Panas Tahan Lama

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 13 Agustus 2022 | 16:30 WIB
Cara merawat termos agar panasnya tahan lama. (freepik)

Sementara itu untuk sabun cuci, sebaiknya menggunakan sabun yang mengandung anti bakteri untuk mengusir bakteri yang menempel pada termos. 

Kalau termos digunakan untuk minuman berwarna dan berasa, ada baiknya rendam bagian dalam dengan air hangat terlebih dahulu. 

Jika sudah, barulah termos dicuci hingga bersih pada bagian dalam dan luarnya. 

2. Jangan Biarkan Kotor Terlalu Lama

Apakah teman-teman sering mengisi termos dengan minuman panas yang berasa seperti teh dan kopi?

Jika iya, ini berarti termos harus segera dicuci dan tidak boleh dibiarkan terlalu lama dalam kondisi kotor. 

Sebaiknya setelah selesai digunakan, termos segera dicuci menggunakan air hangat atau baking soda.

Membiarkannya kotor terlalu lama hanya akan membuat aroma minuman berasa menempel pada termos. 

Terlebih bila digunakan untuk mengisi teh, termos bisa meninggalkan bekas kecokelatan yang sulit untuk dibersihkan.

3. Jangan Panaskan dengan Microwave

Air dalam termos jika dibiarkan dalam jangka waktu yang lama, maka suhunya akan menurun.

Baca Juga: Bau dan Bekas Kopi Tertinggal di Termos? Ini Cara Membersihkannya