Apa Saja Pengaruh Globalisasi dalam Bidang Ekonomi? Materi Kelas 6 SD/MI

By Thea Arnaiz, Sabtu, 13 Agustus 2022 | 08:00 WIB
Mengetahui kunci jawaban materi kelas 6 SD/MI, globalisasi memengaruhi segala aspek kehidupan termasuk ekonomi yang berdampak pada kehidupan manusia. (Foto oleh Max Fischer/pexels)

Sehingga, bisa bekerja sama untuk meningkatkan perekonomian kedua belah pihak dengan penanaman modal asing atau investasi yang berasal dari luar negeri. 

4. Terciptanya Perdagangan Online 

Selain itu, akibat globalisasi yang memajukan teknologi manusia, sekarang kita punyai berbagai macam aplikasi yang bisa melakukan jual-beli barang secara online.

Bahkan, bisa dilakukan antarnegara dan menggunakan berbagai macam metode pembayaran yang memudahkan. 

5. Meningkatkan Sektor Pariwisata 

Akibat kemudahan akses informasi di era globalisasi, bisa membantu orang untuk menjelajahi tempat-tempat pariwisata di dunia.

Informasi ini bisa didapatkan melalui media sosial, berita, ataupun website yang bisa diakses bebas di internet.

Dengan begitu, wisatawan bisa mengunjungi tempat pariwisata di suatu tempat dan meningkatkan kegiatan perekonomiannya. 

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.  

Sumber: Buku Siswa Kelas 6 SD/MI Tema Globalisasi, Kurikulum 2013 Revisi, Penerbit Masmedia.  

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Proses Metamorfosis pada Hewan

---

Kuis!
Apa itu istilah globalisasi?
Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.