4 Warna Cat Dinding yang Dapat Mengusir Nyamuk dan Hewan Lainnya, Adakah Warna Cat Dindingmu?

By Thea Arnaiz, Sabtu, 13 Agustus 2022 | 21:25 WIB
Warna cat dinding yang bisa memengaruhi hewan, mulai dari serangga nyamuk, kutu, hingga burung agar menjauh. (Foto oleh Nataliya Vaitkevich/pexels)

Jadi, gunakanlah cat dinding warna putih, jika di sekitar lingkungan rumah banyak urung beterbangan dan mengganggu kenyamanan. 

Kutu 

Kutu ternya benci warna hijau dan biru karena dapat mengganggu penglihatan mereka.

Oleh karena itu, gunakanlah cat dinding warna hijau atau biru, agar tidak ada kutu hinggap dan masuk ke dalam rumah. 

Nah, itulah warna-warna cat dinding yang kurang disukai hewan, seperti nyamuk, burung, hingga kutu.

Ada warna putih, biru, hijau, dan ungu, teman-teman bisa memilih salah satunya atau memadukan keempatnya.

Baca Juga: Warna Cat Rumah yang Buat Ruangan Terlihat Luas, Ada Warna Favoritmu?

 

---

Kuis!
Kenapa serangga terpengaruh oleh warna cat dinding?
Petunjuk: Cek halaman 1!

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.