Perbedaan Susunan Upacara 17 Agustus dengan Upacara Hari Senin, Apa Saja?

By Thea Arnaiz, Senin, 15 Agustus 2022 | 16:15 WIB
Susunan upacara 17 Agustus yang biasanya dilakukan berbeda dengan upacara bendera pada hari Senin. (Mufid Majnun/unsplash)

- Upacara selesai, barisan dibubarkan oleh pemimpin barisan dan peserta upacara dipersilahkan meninggalkan tempat upacara. 

Tujuan Upacara Bendera Hari Senin 

Teman-teman biasanya melakukan upacara bendera setiap hari Senin di lapangan sekolah. Inilah, tujuan dari upacara yang rutin dilakukan setiap minggu, yaitu: 

- Menumbuhkan rasa nasionalisme 

- Menumbuhkan sikap dan semangat bela negara 

- Menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan 

- Membiasakan sikap tertib dan disiplin 

- Meningkatkan kemampuan pemimpin 

- Meningkatkan kerja sama 

- Menumbuhkan rasa tanggung jawab 

Susunan Upacara Bendera Hari Senin 

Baca Juga: Haru dan Bikin Gemas, Anjing Liar Ini Datang Hadiri Upacara Pernikahan dan Beri Ucapan Selamat, Ini Kisahnya