Bagaimana Pelangi Terbentuk? Materi IPAS Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka

By Thea Arnaiz, Jumat, 19 Agustus 2022 | 15:15 WIB
Kunci jawaban materi IPAS kelas 5 SD, cara pelangi terbentuk. (Foto oleh Anastasia Shuraeva/pexels)

Penyebab Warna Pelangi Selalu Berurutan 

Ketika pelangi terbentuk, akibat menyebarnya cahaya putih menjadi tujuh warna, pasti warnanya selalu berurutan.

Hal ini karena, cahaya menembus air hujan yang bentuknya bulat.

Maka, cahaya akan melambat dan dibiaskan, sehingga memecah gelombang cahaya.

Akibatnya, gelombang cahaya panjang hanya bisa dibiaskan lebih sedikit daripada gelombang cahaya pendek yang dibiaskan lebih banyak.

Hasilnya, pelangi punyai urutan warna yang sama, diawali dengan warna merah dan diakhiri warna ungu. 

Pembahasan dan jawaban ini bisa menjadi pemandu bagi orang tua dalam mendampingi anak selama belajar di rumah.  

Sumber: Buku Siswa Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial Kelas 5 SD, Kurikulum Merdeka, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. 

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Jenis Usaha Ekonomi Masyarakat

---

Kuis!
Bagaimana agar pelangi terbentuk sempurna?
Petunjuk: Cek halaman 2!

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.