Mengapa Terjadi Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara? Ini 10 Penyebabnya

By Iveta Rahmalia, Senin, 22 Agustus 2022 | 20:15 WIB
Ada berbagai hal yang bisa jadi penyebab pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara. (Pexels)

 

Bobo.id - Setiap anggota masyarakat, memiliki hak dan kewajiban sebagai warga negara. 

Dalam Undang-Undang Dasar 1945, hak dan kewajiban warga negara diatur dalam Pasal 27 hingga Pasal 34.

Meski begitu, ternyata masih banyak pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara. 

Hal ini tentu bisa menyebabkan berbagai kerugian.

Mengapa terjadi pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara, ya? 

Sebelumnya, kita cari tahu dulu apa itu hak dan kewajiban wargan negara, yuk!

Hak dan Kewajiban Warga Negara

Hak warga negara adalah kewenangan yang dimiliki seorang warga negara untuk berbuat sesuatu.

Contoh hak sebagai warga negara adalah hak mendapat perlindungan hukum. 

Sementara kewajiban warga negara adalah sikap atau tindakan yang harus diperbuat oleh seorang warga negara. 

Contoh kewajiban sebagai warga negara adalah kewajiban membayar pajak. 

10 Penyebab Terjadinya Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara

Ada banyak hal yang bisa jadi penyebabnya, berikut 10 di antaranya:

Baca Juga: Contoh-Contoh Upaya Pemerintah Menangani Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban