Mengenal Proses Perkembangbiakan Spora, Materi Kelas 3 SD Tema 1

By Amirul Nisa, Jumat, 26 Agustus 2022 | 14:00 WIB
Tumbuhan paku termasuk jenis tumbuhan yang berkembang biak dengan spora. (Needpix)

2. Spora bakteri merupakan jenis spora yang dibentuk untuk mempertahankan diri buakn sebagai organ reproduksi atau memperbanyak diri.

3. Klamidospora merupakan jenis spora yang dihasilakn dari penebalan pada sel somatik hifa yang membantunya bertahan hidup dari lingkungan yang ekstrem.

4. Zigospora yang merupakan jenis spora dengan alat persebaran haploid, sehingga memiliki dinding tebal.

Contoh Tumbuhan

1. Tumbuhan Lumut

Tumbuhan lumut adalah tumbuhan hijau yang berukuran sangat kecil yang akan tumbuh di tempat-tempat dengan kelembapan yang tinggi.

2. Tumbuhan Paku

Ada juga tumbuhan paku yang berkembang biak dengan cara spora dan dikenal memiliki banyak sebutan beragam, yang paling terkena adalah pakis.

Tumbuhan ini merupakan jenis tumbuhan berpembuluh sejati dan tidak memproduksi biji sebagai cara berkembang biak, tapi dengan melepaskan spora.

3. Tumbuhan Jamur

Jamur atau fungi juga merupakan salah satu jenis tumbuhan yang berkembang biak dengan spora.

Baca Juga: Proses Perkembangbiakan dengan Tunas, Materi Kelas 3 SD Tema 1