6 Kata Lain dari ‘Matahari’ dan Penjelasan Artinya Menurut KBBI

By Thea Arnaiz, Rabu, 31 Agustus 2022 | 17:00 WIB
Kata lain dari ‘Matahari’ menurut tesaurus dan artinya menurut KBBI, serta matahari sebagai pusat tata surya. (Foto oleh Andrea Piacquadio/pexels)

Jaraknya dari Bumi sekitar 150 juta kilometer, serta menghantarkan energi panas dan cahaya yang merambat melalui ruang hampa udara.

Alasannya matahari dijadikan pusat tata surya, karena matahari mempunyai gaya gravitasi yang lebih besar dari benda-benda langit di sekitarnya.

Oleh sebab itu, komet, planet, dan asteroid mengitari matahari sesuai jalur orbitnya.

Gaya tarik-menarik antara matahari dan benda-benda langit it itulah yang menciptakan jalur orbit yang tetap dan tidak akan bertabrakan. 

Nah, itulah Kata lain dari ‘Matahari’, yaitu baskara, syamsi, surya, rawi, mentari, dan syamsu.

Bahkan, matahari yang sudah berusia 4,5 miliar tahun adalah benda langit yang jadi pusat tata surya dan menghantarkan energinya sampai ke bumi, yaitu energi panas dan cahaya. 

Baca Juga: Kata Lain dari ‘Dapat’ dalam Tesaurus dan Artinya Menurut KBBI

---

Baca Lagi:
Kata Lain dari ‘Matahari’ Menurut Tesaurus Bahasa Indonesia (halaman 1) 
Arti Kata dari ‘Matahari’ Menurut KBBI (halaman 3)
Matahari Sebagai Pusat Tata Surya (halaman 3)

Tonton video ini, yuk!  

----  

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.