Alami Rambut Rontok? Bisa Jadi Kekurangan 4 Zat Penting Ini, Apa Saja?

By Niken Bestari, Kamis, 15 September 2022 | 16:30 WIB
Penyebab rambut rontok mungkin karena kekurangan 4 gizi ini. (Freepik.com)

Beberapa penyebab kekurangan zat besi lainnya, antara lain:

- Kurang makan sumber tinggi zat besi, seperti daging merah, makanan laut, dan kacang-kacangan.

- Kehilangan darah dalam jumlah banyak.

- Menderita kanker tertentu, seperti kanker usus besar.

2. Kekurangan Vitamin D

Salah satu peran yang dimiliki vitamin D adalah memicu pertumbuhan folikel rambut baru dan lama.

Ketika tidak ada cukup vitamin D di dalam tubuh, maka pertumbuhan rambut baru juga dapat terhambat, teman-teman.

Kekurangan vitamin D juga berkaitan dengan alopecia atau penyebab kebotakan di kulit kepala, lo.

Orang yang mengalami alopecia atau jenis kerontokan rambut lain umumnya memiliki kadar vitamin D yang rendah.

Untuk mengatasinya, kita bisa mengonsumsi suplemen vitamin D, meluangkan waktu untuk berjemur sekitar 15 menit, hingga makan makanan kaya vitamin D.

3. Kekurangan Seng

Baca Juga: Bukan Cuma Bikin Rapi, Ini Manfaat Menyisir Rambut dan Cara yang Benar